• Calon Hakim ad hoc Hubungan Industrial Junaedi: Atasi Perselisihan Industrial, UU PHI Harus Direvisi Calon Hakim ad hoc Hubungan Industrial Junaedi: Atasi Perselisihan Industrial, UU PHI Harus Direvisi
    19 Jan 2018 13:33:25 WIB | Kategori: Rekrutmen Hakim | Tags: Anggota KY Ketua Komisi Yudisial RI Seleksi Hakim Ad Hoc Sosialisasi Wakil Ketua

    Jakarta (Komisi Yudisial) – Memasuki hari terakhir wawancara terbuka calon hakim ad hoc Hubungan Industrial yang dilaksanakan Kamis (18/01) di Auditorium KY menghadirkan 4 calon dari unsur Serikat Pekerja/Serikat Buruh. Calon pertama yang diwawancara adalah Junaedi.   Hakim ad hoc PHI di PN Jakarta Pusat sejak tahun 2006-2016 ini baru saja memperoleh gelar Doktor Ilmu Hukum Universitas

  • Calon Hakim ad hoc PHI di MA Juanda Pangaribuan: Hakim ad hoc PHI Tidak Boleh Memihak Calon Hakim ad hoc PHI di MA Juanda Pangaribuan: Hakim ad hoc PHI Tidak Boleh Memihak
    19 Jan 2018 12:39:21 WIB | Kategori: Rekrutmen Hakim | Tags: Anggota KY Ketua Komisi Yudisial RI Seleksi Hakim Ad Hoc Sosialisasi Wakil Ketua

    Jakarta (Komisi Yudisial) - Juanda Pangaribuan menjadi calon hakim ad hoc Hubungan Industrial terakhir yang diwawancara di hari kedua. Calon yang sebelumnya telah lolos hingga tahap fit and proper test di DPR ini sempat ditanya terkait penolakan Komisi III DPR RI.   “Saya tidak tahu alasan secara pasti. Tapi menurut media massa, saya dan calon

  • Calon Hakim ad hoc PHI di MA Hotlan Pardosi: Ada hak Para Pihak, Salinan Putusan Jangan Terlambat Diterima Calon Hakim ad hoc PHI di MA Hotlan Pardosi: Ada hak Para Pihak, Salinan Putusan Jangan Terlambat Diterima
    19 Jan 2018 12:23:24 WIB | Kategori: Rekrutmen Hakim | Tags: Anggota KY Ketua Komisi Yudisial RI Seleksi Hakim Ad Hoc Sosialisasi Wakil Ketua

    Jakarta (Komisi Yudisial) - Calon hakim ad hoc Hubungan Industrial keempat yang diwawancara Hotlan Pardosi. Ia menjelaskan dua penyebab perselisihan antara pengusaha dan buruh.   “Pertama, ada sistem dalam perundang-undangan yang pada praktiknya tidak dilaksanakan. Misalnya terkait Upah Minimum Provinsi (UMP). Kedua, pengawasan dari Kementerian Tenaga Kerja tidak maksimal,” jelas Hotlan Pardosi, Rabu

  • Calon Hakim ad hoc PHI di MA Hasan: Pemerintah, Buruh dan Pengusaha Harus Kerjasama Calon Hakim ad hoc PHI di MA Hasan: Pemerintah, Buruh dan Pengusaha Harus Kerjasama
    19 Jan 2018 11:22:26 WIB | Kategori: Rekrutmen Hakim | Tags: Anggota KY Ketua Komisi Yudisial RI Seleksi Hakim Ad Hoc Sosialisasi Wakil Ketua

    Jakarta (Komisi Yudisial) – Peserta ketiga wawancara calon hakim ad hoc Hubungan Industrial di Mahkamah Agung (MA) adalah Hasan yang berprofesi sebagai advokat. Hubungan antara pengusaha dan pekerja seharusnya bermitra, bagaikan dua sisi mata uang. Keuntungan dan produktivitas harus seimbang sehingga perselisihan dapat diminimalisir.   “Saya prihatin karena seharusnya gerakan serikat buruh itu tidak perlu

  • Calon Hakim ad hoc PHI di MA Ganang: Perusahaan dan Pekerja Utamakan Dialog Sosial Calon Hakim ad hoc PHI di MA Ganang: Perusahaan dan Pekerja Utamakan Dialog Sosial
    19 Jan 2018 12:12:17 WIB | Kategori: Rekrutmen Hakim | Tags: Anggota KY Ketua Komisi Yudisial RI Seleksi Hakim Ad Hoc Sosialisasi Wakil Ketua

    Jakarta (Komisi Yudisial) – Peserta kedua wawancara calon hakim ad hoc Hubungan Industrial adalah Ganang yang merupakan perwakilan dari unsur Serikat Pekerja/Serikat Buruh (SP/SB). Ganang ditanya pendapatnya terkait perselisihan antara pengusaha dan kerja di pengadilan hubungan industrial (PHI). Menurutnya, perselisihan yang muncul di PHI disebabkan kurang kesadaran dari pelaku usaha dan pekerja juga

  • Calon Hakim ad hoc PHI Elisabeth Imelda Jachja: Hakim Harus Bersikap Imparsial Calon Hakim ad hoc PHI Elisabeth Imelda Jachja: Hakim Harus Bersikap Imparsial
    18 Jan 2018 19:16:16 WIB | Kategori: Rekrutmen Hakim | Tags: Anggota KY Ketua Komisi Yudisial RI Seleksi Hakim Ad Hoc Sosialisasi Wakil Ketua

    Jakarta (Komisi Yudisial) – Wawancara terbuka calon hakim ad hoc Hubungan Industrial di Mahkamah Agung (MA) memasuki hari kedua, Rabu (17/01) di Auditorium KY. Calon pertama yang diwawancara adalah Elisabeth Imelda yang berprofesi sebagai advokat   Calon dari unsur Serikat Pekerja/Serikat Buruh ini ditanya pendapatnya soal perselisihan antara pengusaha dan buruh. Menurutnya, perselisihan tersebut karena

  • Calon hakim ad hoc di MA Sugeng Santoso P.N.: Putusan Hakim Harus Berdasar Ketuhanan Yang Maha Esa Calon hakim ad hoc di MA Sugeng Santoso P.N.: Putusan Hakim Harus Berdasar Ketuhanan Yang Maha Esa
    17 Jan 2018 18:33:36 WIB | Kategori: Rekrutmen Hakim | Tags: Anggota KY Ketua Komisi Yudisial RI Seleksi Hakim Ad Hoc Sosialisasi Wakil Ketua

    Jakarta (Komisi Yudisial) – Peserta terakhir di hari pertama wawancara calon hakim ad hoc Hubungan Industrial di Mahkamah Agung (MA) adalah Sugeng Santoso Pudyo Nugroho. Calon dari unsur Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) ini ditanya soal bagaimana cara menegakkan keadilan bila terpilih menjadi hakim ad hoc Hubungan Industrial di MA.   Menurut Sugeng keadilan itu sulit

  • Calon hakim ad hoc di MA Reytman Aruan: Mewujudkan procedural dan substantive justice Lewat Dialog Calon hakim ad hoc di MA Reytman Aruan: Mewujudkan procedural dan substantive justice Lewat Dialog
    17 Jan 2018 14:32:26 WIB | Kategori: Rekrutmen Hakim | Tags: Anggota KY Ketua Komisi Yudisial RI Seleksi Hakim Ad Hoc Sosialisasi Wakil Ketua

    Jakarta (Komisi Yudisial) – Peserta keempat wawancara terbuka calon hakim ad hoc Hubungan Industrial di Mahkamah Agung (MA) adalah Reytman Aruan yang diusulkan oleh Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo). Calon yang merupakan Kasubdit Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial di Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia ditanya pendapatnya soal bagaimana solusi atas perselisihan antara pekerja dan pengusaha.   Menurut Reytman

  • Calon hakim ad hoc di MA Nurmansyah: Hakim Perlu Melakukan Penemuan Hukum Calon hakim ad hoc di MA Nurmansyah: Hakim Perlu Melakukan Penemuan Hukum
    17 Jan 2018 10:24:18 WIB | Kategori: Rekrutmen Hakim | Tags: Anggota KY Ketua Komisi Yudisial RI Seleksi Hakim Ad Hoc Wakil Ketua

    Jakarta (Komisi Yudisial) - Peserta ketiga wawancara terbuka calon hakim ad hoc Hubungan Industrial di Mahkamah Agung (MA) adalah Nurmansyah. Calon yang merupakan hakim ad hoc Hubungan Industrial di Pengadilan Negeri Medan ditanya pendapatnya terkait penemuan hukum.   Menurutnya, hakim tidak boleh menolak memutuskan suatu perkara dengan alasan karena dasar hukumnya tidak lengkap atau tidak jelas. Saat

  • Calon hakim ad hoc di MA Erwin: Hakim Wajib Berikan Pertimbangan Hukum Bermutu Calon hakim ad hoc di MA Erwin: Hakim Wajib Berikan Pertimbangan Hukum Bermutu
    16 Jan 2018 14:42:27 WIB | Kategori: Rekrutmen Hakim | Tags: Anggota KY Ketua Komisi Yudisial RI Seleksi Hakim Ad Hoc Sosialisasi Wakil Ketua

    Jakarta (Komisi Yudisial) - Peserta kedua wawancara terbuka calon hakim ad hoc Hubungan Industrial di MA adalah Erwin yang merupakan hakim ad hoc Pengadilan Hubungan Industrial pada Pengadilan Negeri Jambi. Erwin mendapat pertanyaan terkait gagasan untuk perbaikan dunia peradilan, khususnya di bidang perselisihan hubungan industrial.   Menurut Erwin yang telah menjabat selama 10 tahun sebagai hakim ad hoc PHI