Berita
-
Tugas Advokasi Hakim untuk Jaga Independensi Hakim
Bandar Lampung (Komisi Yudisial) - Salah satu tugas Komisi Yudisial (KY) yang jarang mendapat perhatian publik, termasuk hakim, adalah advokasi hakim. KY bertugas mengambil langkah hukum dan/atau langkah lain terhadap orang perorangan, kelompok orang, atau badan hukum yang merendahkan kehormatan dan keluhuran martabat hakim. Anggota KY Binziad Kadafi mengungkap bahwa
-
KY Tidak Berwenang Intervensi Putusan Hakim
Banjarbaru (Komisi Yudisial) – Salah satu tujuan edukasi publik yang diselenggarakan Komisi Yusisial (KY) adalah memberikan pemahaman yang tepat terkait wewenang dan tugas Komisi Yudisial (KY). Seringkali publik beranggapan bahwa KY memiliki wewenang untuk mengubah putusan hakim. Publik berharap KY dapat menganulir putusan kasasi kasus FS. Kepala Pusat Analisis dan Layanan
-
Perilaku Hakim Harus di Atas Rata-Rata Standar Umum
Banjarbaru (Komisi Yudisial) – Hakim bersifat independen, artinya hakim tidak bisa dipengaruhi atau tidak boleh diintervensi siapapun. Saat menjalankan tugasnya, hakim tidak hanya berdasarkan ketentuan hukum, tapi perilakunya harus sesuai Kode Etik dan Pedoman Perilaku Hakim (KEPPH). “Tidak mudah menjadi hakim. Kalau pengacara seperti yang kita lihat di Instagram, misalnya Hotman
-
KY Gelar Edukasi Publik di Kota Banjarbaru
Banjarbaru (Komisi Yudisial) – Komisi Yudisial (KY) kembali menggelar edukasi publik dengan tema “Peran Serta Komisi Yudisial dan Pemerintah Daerah dalam Mewujudkan Peradilan Bersih”, Kamis (31/8) di Aula Kantor Pemerintah Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan. KY menggandeng pemerintah kota Banjarbaru karena peran strategis pemerintah kota dalam mendukung agenda pembangunan bidang hukum,
-
Tim Percepatan Reformasi Hukum Agendakan Penguatan KY
Yogyakarta (Komisi Yudisial) – Mantan Ketua Komisi Yudisial (KY) Suparman Marzuki membeberkan bahwa salah satu agenda Pokja Reformasi Peradilan dan Penegakan Hukum yang diprakarsai Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Indonesia Mahfud MD adalah pembahasan penguatan wewenang KY. Dalam rencana jangka panjang, salah satu upaya yang dilakukan adalah melakukan
-
KY Terus Pantau Kasus Hakim Agung yang Ditangani KPK
Yogyakarta (Komisi Yudisial) – Komisi Yudisial (KY) menanggapi soal Pengadilan Negeri Klas 1A Khusus Bandung yang memvonis bebas Hakim Agung GS terkait kasus suap di lingkungan Mahkamah Agung (MA). Ketua KY Amzulian Rifai mengatakan putusan tersebut belum inkrah atau berkekuatan hukum tetap. Putusan bebas di tingkat pengadilan pertama memang dipandang tidak
-
KPK dan KY Bertugas Wujudkan Cita-Cita Pendiri Bangsa
Jakarta (Komisi Yudisial) – Ada dua lembaga yang lahir di era reformasi, yaitu Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Komisi Yudisial (KY). Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri menyampaikan terima kasih dan apresiasi kepada pahlawan reformasi yang telah berupaya dan berjuang pada masa reformasi sehingga lahirnya KY dan KPK. Sebagai
-
Jadi Program Prioritas Nasional, KY Survei Integritas Hakim
Jakarta (Komisi Yudisial) - Salah satu Program Prioritas Nasional tahun 2023 Komisi Yudisial (KY) adalah pengembangan integritas hakim dengan melakukan pengukuran Indeks Integritas Hakim yang datanya diambil dari 34 provinsi di Indonesia. Wakil Ketua KY Siti Nurdjanah mengungkap, program ini telah dilaksanakan KY sejak tahun 2021 untuk memperoleh baseline tentang
-
Untuk Penguatan Lembaga, KY Tanda Tangani MoU dengan KPK
Jakarta (Komisi Yudisial) – Komisi Yudisial (KY) dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memperbarui nota kesepahaman mengenai pemberantasan Tindak Pidana Korupsi dalam rangka menjaga, menegakkan kehormatan, keluhuran martabat, serta perilaku hakim. Nota kesepahaman dilakukan untuk mendukung pelaksanaan tugas KY dan KPK dalam koridor kewenangan masing-masing. Ketua KY Amzulian Rifai mengatakan, ada enam ruang
-
Sinergi Kelembagaan, Penghubung KY Sultra Kunjungi BIN Daerah Sultra
Kendari (Komisi Yudisial) - Penghubung Komisi Yudisial (KY) Wilayah Sulawesi Tenggara menggandeng Badan Intelijen Negara (BIN) Daerah Sulawesi Tenggara untuk meningkatkan sinergi kelembagaan dalam rangka menjaga dan menegakkan kehormatan, keluhuran martabat, dan perilaku hakim. Koordinator Penghubung KY Sulawesi Tenggara mengungkap, pihaknya sengaja mengunjungi BIN Daerah Sulawesi Tenggara untuk silaturahmi dan