Berita
-
Penelusuran Rekam Jejak KY Digunakan dalam Seleksi Calon Hakim MK
Jakarta (Komisi Yudisial) – Anggota Komisi Yudisial (KY) Sukma Violetta untuk ketiga kalinya berturut-turut dilibatkan dalam Seleksi Calon Hakim Mahkamah Konstitusi oleh Presiden melalui Kementerian Sekretariat Negara. Sukma menjadi Anggota Panitia Seleksi yang terdiri dari mantan Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) Harjono, mantan Hakim MK Maruarar Siahaan, advokat dan akademisi Alexander
-
Perlu Sinergi KY dan MA Cegah Pelanggaran KEPPH
Lampung (Komisi Yudisial) - Upaya yang dilakukan oleh Mahkamah Agung (MA) untuk memperbaiki dunia peradilan terus dilakukan. Pada tahun 2016, MA mengeluarkan tiga Peraturan Mahkamah Agung (PERMA) di antaranya PERMA 7 Tahun 2016 tentang Penegakan Disiplin Kerja Hakim pada MA dan Badan Peradilan yang Berada di bawahnya. PERMA 8 Tahun
-
Pengawasan Melekat Kurangi Pelanggaran KEPPH
Lampung (Komisi Yudisial) - Masih tingginya pelanggaran Kode Etik dan Pedoman Perilaku Hakim (KEPPH) menjadi catatan tersendiri dalam upaya mewujudkan peradilan bersih. Untuk itu, perlu konsolidasi kelembagaan dalam rangka sinergisitas pengawasan. “MA prihatin dalam hal pelanggaran Kode Etik dan Pedoman Perilaku Hakim (KEPPH) masih tinggi,” ujar Kepala Badan Pengawasan (Bawas) Mahkamah
-
KY Gelar Konsolidasi Kelembagaan KY-MA di Lampung
Lampung (Komisi Yudisial) - Komisi Yudisial (KY) selenggarakan “Konsolidasi Kelembagaan Komisi Yudisial RI dan Mahkamah Agung RI dalam rangka Sinergisitas untuk Mewujudkan Peradilan Bersih” di Aula Pengadilan Tinggi Tanjung Karang, Lampung, Rabu (11/12). Hadir pada kesempatan tersebut Kepala Badan Pengawasan (Bawas) Mahkamah Agung (MA) Nugroho Setiadji, Kepala Biro Pengawasan Perilaku Hakim
-
Anggota KY Paparkan Shared Responsibility untuk Rekonseptualisasi Penataan Kekuasaan Kehakiman
Jakarta (Komisi Yudisial) - Anggota Komisi Yudisial (KY) Aidul Fitriciada Azhari menawarkan sistem Shared Responsibility sebagai rekonseptualisasi arah penataan kekuasaan kehakiman, yang saat ini menggunakan sistem satu atap (one roof system). One Roof System ini berdasarkan UU Nomor 35 Tahun 1999 tentang Perubahan atas UU Nomor 14 Tahun 1970 Tentang
-
Perlu Sinergi APH dan Advokat dalam Penegakan Hukum
Jakarta (Komisi Yudisial) – Keberhasilan penegakan hukum bergantung pada substansi hukum, struktur hukum, dan budaya hukum, serta aparat penegak hukum. Para aparat penegak hukum, seperti jaksa, polisi, hakim, dan advokat perlu bersinergi karena berperan penting dalam penegakan hukum di Indonesia. Hal itu disinggung oleh Ketua Komisi Yudisial (KY) Jaja Ahmad Jayus
-
KY Tandatangani Letter of Intent dengan USIM
Negeri Sembilan (Malaysia) – Sekretaris Jenderal Komisi Yudisial (KY) Tubagus Rismunandar Ruhijat melakukan penandatanganan Letter of intent dengan Wakil Dekan Fakultas Syariah dan Undang-Undang Universiti Sains Islam Malaysia (USIM) Amalina Ahmad Tajudin, Jumat (22/11) di Fakultas Syariah dan Undang-Undang, Malaysia. Penandatangan Letter of Intent ini merupakan formalisasi kerjasama yang telah terjalin
-
Perkuat Sinergisitas, Penghubung KY Silaturahmi dengan Gubernur Jatim
Surabaya (Komisi Yudisial) - Penghubung Komisi Yudisial (KY) Wilayah Jawa Timur (Jatim) melakukan audiensi dengan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa di Kantor Gubernur Jawa Timur, Surabaya, Jumat (6/12). Dalam kesempatan kali ini Koordinator Penghubung KY Jatim Dizar Al Farizi hadir didampingi Asisten Penghubung KY Jatim Ali Sakduddin dan M. Zamroni.
-
Penghubung KY Sulsel Terima Kunjungan IPPS UIN Alauddin Makassar
Makassar (Komisi Yudisial) - Penghubung Komisi Yudisial (KY) Wilayah Sulawesi Selatan (Sulsel) menerima kunjungan Ikatan Penggiat Peradilan Semu (IPPS) UIN Alauddin Makassar di kantor Penghubung KY Sulsel, Makassar, Rabu (4/12). Muh. Khaerul Akmal sebagai penanggung jawab kegiatan menyampaikan, kegiatan ini adalah rangkaian dari kegiatan dalam menyambut sembilan tahun IPPS UIN Alauddin
-
Penghubung KY Sulsel Ajak Mahasiswa Wujudkan Peradilan Bersih
Makassar (Komisi Yudisial) - Penghubung Komisi Yudisial (KY) Wilayah Sulawesi Selatan (Sulsel) ikut ambil bagian dalam Seminar Regional dengan tema “Edukasi Hukum dalam Mewujudkan Kesadaran Hukum Sosial dan Publik” di Aula Kampus STAI AL Azhar Gowa, Sulsel, Selasa (3/12). Kegiatan diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Ahwal Syakhsiyyah (HAMAS) STAI AL Azhar Gowa