• KY Ajak Masyarakat NTB Dukung Peradilan Bersih KY Ajak Masyarakat NTB Dukung Peradilan Bersih
    28 Agu 2017 09:18:18 WIB | Kategori: Advokasi Hakim | Tags: Advokasi Hakim Komisi Yudisial RI Sekjen Sosialisasi

    Mataram (Komisi Yudisial) – Sekretaris Jenderal Komisi Yudisial (KY) Danang Wijayanto membuka Workshop Perbuatan Merendahkan Kehormatan dan Keluhuran Martabat Hakim dalam Perspektif Etika dan Hukum, Jumat (25/8) di Hotel Lombok Astoria Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB). Di hari kedua workshop, KY mengajak perwakilan masyarakat, LSM, akademisi, serta jurnalis dalam mewujudkan peradilan

  • KY Minta APH di Mataram Jangan Cederai Kehormatan Hakim KY Minta APH di Mataram Jangan Cederai Kehormatan Hakim
    26 Agu 2017 20:41:34 WIB | Kategori: Advokasi Hakim | Tags: Advokasi Hakim Anggota KY Kinerja KY Komisi Yudisial RI Sosialisasi

    Mataram (Komisi Yudisial) - Profesi hakim adalah sebuah profesi yang mulia. Namun, dalam menjaga kehormatan dan keluruhan martabat hakim tidak hanya menjadi tugas Komisi Yudisial (KY). Bahkan, KY membutuhkan dukungan dari seluruh elemen masyarakat, termasuk aparat penegak hukum untuk menjaga marwah hakim.   “Untuk menjaga kehormatan dan keluruhan martabat hakim bukan hanya tugas

  • KY Kampanyekan JE di Surabaya KY Kampanyekan JE di Surabaya
    26 Agu 2017 14:29:20 WIB | Kategori: Advokasi Hakim | Tags: Advokasi Hakim Kinerja KY Komisi Yudisial RI Sosialisasi

    Surabaya (Komisi Yudisial) - Dalam upaya membangun kesadaran seluruh stakeholder untuk menjaga kehormatan dan keluhuran martabat hakim, Komisi Yudisial (KY) melanjutkan Workshop Perbuatan Merendahkan Kehormatan dan Keluhuran Martabat Hakim dalam Perspektif Etika dan Hukum. Di hari kedua ini, KY mengajak perwakilan pemerintah, masyarakat, media dan akademisi berdiskusi dalam rangka membangun

  • HUT ke-12, KY Luncurkan Tiga Buku HUT ke-12, KY Luncurkan Tiga Buku
    25 Agu 2017 18:17:25 WIB | Kategori: Kelembagaan | Tags: Anggota KY Kinerja KY Komisi Yudisial RI Sosialisasi

    Jakarta (Komisi Yudisial) - Bertepatan dengan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-12, Komisi Yudisial (KY) meluncurkan tiga buku publikasi KY. Kehadiran buku yang menghimpun gagasan dan pemikiran ini merupakan tradisi KY setiap tahun.    Peluncuran ketiga buku tersebut ditandai dengan pembubuhan tanda tangan pada cover buku oleh Wakil Ketua KY Sukma Violetta dan

  • KY Minta Masyarakat Hormati Hakim dan Pengadilan KY Minta Masyarakat Hormati Hakim dan Pengadilan
    25 Agu 2017 13:28:29 WIB | Kategori: Kelembagaan | Tags: Advokasi Hakim Ketua Sosialisasi

    Surabaya (Komisi Yudisial) - Ketua Komisi Yudisial Aidul Fitriciada Azhari menegaskan masyarakat tidak dibenarkan melakukan penghinaan kepada hakim dan pengadilan. Tegaknya negara hukum dapat terwujud apabila menghormati institusi hukum, yaitu pengadilan.    "Hakim dan pengadilan adalah garda terakhir bagi pencari keadilan. Mari bersama-sama membangun kesadaran bersama untuk menghormati hakim dan pengadilan," ajak Aidul

  • Masyarakat harap KY Menjadi Rumah Bersama bagi Peradilan Bersih Masyarakat harap KY Menjadi Rumah Bersama bagi Peradilan Bersih
    24 Agu 2017 15:16:25 WIB | Kategori: Kelembagaan | Tags: Komisi Yudisial RI Mitra Kerja Sosialisasi

    Jakarta (Komisi Yudisial) – Memasuki usia ke-12, masyarakat berharap bila Komisi Yudisial (KY) dapat menjadi rumah bersama bagi peradilan bersih. KY juga diharapkan perlu meningkatkan kapasitas kelembagaan dalam rangka melaksanakan wewenang dan tugasnya.   “Kami berharap sesuai dengan tema ulang tahun Komisi Yudisial Kerja Bersama untuk Peradilan Bersih, KY dapat menjadi rumah bersama

  • Ulang Tahun ke-12, KY Kerja Bersama Untuk Peradilan Bersih Ulang Tahun ke-12, KY Kerja Bersama Untuk Peradilan Bersih
    25 Agu 2017 08:24:30 WIB | Kategori: Kelembagaan | Tags: Anggota KY Ketua Sosialisasi Wakil Ketua

    Jakarta (Komisi Yudisial) – Di tengah suasana suka cita merayakan ulang tahun ke-12, Ketua Komisi Yudisial (KY) Aidul Fitriciada Azhari mengajak seluruh elemen masyarakat untuk bekerja bersama mewujudkan peradilan bersih.   “Melalui momentum perayaan yang sederhana pada hari ini, saya mengajak semua, terkhusus kepada seluruh warga KY untuk bekerja bersama untuk peradilan yang

  • KY Usulkan Lima CHA ke DPR KY Usulkan Lima CHA ke DPR
    21 Agu 2017 00:00:00 WIB | Kategori: Rekrutmen Hakim | Tags: Anggota KY Ketua SCHA Wakil Ketua

    Jakarta (Komisi Yudisial) – Komisi Yudisial (KY) menyampaikan lima nama calon hakim agung (CHA) Tahun 2017 untuk untuk dimintakan persetujuannya kepada Dewan Perwakilan Rakyat (DPR). Penyampaian usulan tersebut langsung diserahkan oleh Ketua KY Aidul Fitriciada Azhari kepada  Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah, Jumat (18/8) di Ruang Rapat Pimpinan DPR RI,

  • KY Terima Kunjungan Mahasiswa FASIH UINSU KY Terima Kunjungan Mahasiswa FASIH UINSU
    16 Agu 2017 07:13:13 WIB | Kategori: Kelembagaan | Tags: Anggota KY Sosialisasi

    Jakarta (Komisi Yudisial) – Ketua Bidang Hubungan Antar Lembaga dan Layanan Informasi Komisi Yudisial (KY) Farid Wajdi menerima kunjungan mahasiswa dan dosen Fakultas Syariah dan Hukum Universitas Islam Negeri Sumatera Utara (FASIH UINSU), Senin (14/08) di Ruang Pers KY, Jakarta. Kedatangan rombongan tersebut dalam rangka melakukan audiensi untuk mengenal KY

  • KY Harapkan Laporan Masyarakat ke KY Semakin Berkualitas KY Harapkan Laporan Masyarakat ke KY Semakin Berkualitas
    14 Agu 2017 00:00:00 WIB | Kategori: Kelembagaan | Tags: Anggota KY Penghubung Sosialisasi

    Malang (Komisi Yudisial) – Komisi Yudisial (KY) diberikan tugas menerima laporan pengaduan masyarakat terkait dugaan pelanggaran Kode Etik dan Pedoman Perilaku Hakim (KEPPH).  Penerimaan laporan masyarakat menjadi dasar bentuk pengawasan yang dilakukan oleh KY. Selain itu juga mempunyai peran penting dalam rangka menjaga dan menegakkan kehormatan, keluhuran martabat, serta perilaku