Berita
-
Sengketa Pemilu, KY akan Pantau Persidangan Pemilu
Gorontalo (Komisi Yudisial) - Jelang pelaksanaan pemilihan umum (Pemilu) berpotensi terjadinya sengketa pelanggaran administrasi pemilu. Komisi Yudisial (KY) berupaya mencegah terjadinya pelanggaran Kode Etik dan Pedoman Perilaku Hakim (KEPPH) saat hakim menangani sengketa pemilu di pengadilan. Secara tegas, KY akan melakukan pengawasan terhadap penyelesaian sengketa pemilu di Pengadilan Tinggi Tata Usaha
-
KY Terima Kunjungan Peserta Susjabkimmil XIX
Jakarta (Komisi Yudisial) – Komisi Yudisial (KY) menerima kunjungan widya wisata dari 25 siswa dan pendamping Kursus Jabatan Hakim Militer (Susjabkimmil) XIX Tahun 2018, Kamis (03/05) di Auditorium KY, Jakarta. Rombongan hakim militer tersebut diterima secara langsung oleh Ketua Bidang Pencegahan dan Peningkatan Kapasitas Hakim KY Joko Sasmito. Joko menyampaikan bila pencegahan
-
Objek Pengawasan KY adalah Perilaku Murni Hakim
Jakarta (Komisi Yudisial) – Ratusan mahasiswa dari Universitas Pembangunan Nasional (UPN) "Veteran" Jawa Timur melakukan audiensi dengan Komisi Yudisial (KY), Rabu (02/05) di Auditorium KY, Jakarta. Rombongan diterima langsung oleh Tenaga Ahli KY Totok Wintarto. Dalam kesempatan itu, Totok menjelaskan bila KY merupakan lembaga negara yang melakukan pengawasan eksternal terhadap hakim.
-
Wujudkan Peradilan Bersih, KY Gandeng YLBHI Gorontalo
Gorontalo (Komisi Yudisial) - Dalam menjalankan tugasnya, Komisi Yudisial (KY) bersinergi dengan seluruh elemen masyarakat, termasuk jejaring KY. Sinergi ini penting dilakukan dalam rangka pengawasan terhadap peradilan di Indonesia sehingga cita-cita mewujudkan peradilan yang bersih dan berintegritas dapat terwujud. “Sinergitas dengan jejaring menjadi sangat penting untuk dibangun, baik dengan pemerintah kota atau
-
Peringati Hari Kartini, KY Gelar Seminar Perempuan dan Pengawasan terhadap APH
Jakarta (Komisi Yudisial) – Wakil Ketua Komisi Yudisial (KY) Sukma Violetta membuka secara resmi seminar Perempuan dan Pengawasan terhadap Lembaga/Aparat Penegak Hukum: Peran Perempuan dalam Penyelenggaraan Negara, Senin (30/4) di Auditorium KY, Jakarta. Perempuan Indonesia memegang peran signifikan dalam setiap tahapan penyelenggaraan negara, yaitu sejak tahapan pembentukan undang-undang (UU), implementasi UU,
-
Tumbuhkan Kesadaran Hukum, KY Gelar Sarasehan
Lombok Tengah (Komisi Yudisial) – Komisi Yudisial (KY) menggelar Sarasehan Hukum “Pembudayaan Hukum di Masyarakat”, Sabtu (28/4) di Kantor Kecamatan Praya Barat, Nusa Tenggara Barat (NTB). Kegiatan ini merupakan rangkaian dalam Program Peningkatan Integritas Hakim (PPIH) untuk menumbuhkan kesadaran hukum. Hadir mewakili KY adalah Kepala Pusat Analisis dan Layanan Informasi KY
-
KY Tingkatkan Kesadaran Hukum Masyarakat Lombok Tengah
Lombok Tengah (Komisi Yudisial) – Sepanjang Januari-April 2018, Komisi Yudisial (KY) menerima 586 laporan masyarakat terkait dugaan pelanggaran Kode Etik dan Pedoman Perilaku Hakim (KEPPH). Propinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) masuk 10 besar penerimaan laporan KEPPH terbanyak, yaitu sebanyak 16 laporan masyarakat. Kepala Pusat Analisis dan Layanan Informasi KY Roejito menjelaskan
-
Di Banten, KY-MA-KPK Bersinergi Wujudkan Peradilan Bersih
Banten (Komisi Yudisial) – Dalam rangka penguatan kelembagaan, Komisi Yudisial (KY) menggandeng Mahkamah Agung (MA) dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggelar diskusi “Konsolidasi KY-MA-KPK dalam rangka Sinergisitas untuk Mewujudkan Peradilan Bersih”, Kamis (26/4) di Pengadilan Tinggi (PT) Banten, Serang. Diskusi itu dihadiri hakim tinggi, hakim tinggi agama, pimpinan pengadilan negeri,
-
KY Jelaskan Tahapan Penanganan Laporan Masyarakat
Jakarta (Komisi Yudisial) - Dalam melakukan pengawasan terhadap dugaan pelanggaran Kode Etik dan Pedoman Perilaku Hakim (KEPPH), ada serangkaian tahapan yang dilakukan Komisi Yudisial (KY) dalam penanganan laporan masyarakat. Tahapan tersebut meliputi registrasi dan verifikasi, pemeriksaan, sidang panel dan pleno hingga penjatuhan sanksi. Hal tersebut dijelaskan Tenaga Ahli (TA) KY Totok
-
KY Berhasil Jika Hakim Berkomitmen Melaksanakan KEPPH
Manado (Komisi Yudisial) – Komisi Yudisial (KY) merupakan lembaga mandiri yang melakukan pengawasan eksternal terhadap hakim. Namun, pengawasan yang dilakukan KY hanya terkait dugaan pelanggaran Kode Etik dan Pedoman Perilaku Hakim (KEPPH). Terkait pertimbangan yuridis dan substansi putusan hakim, KY dan Mahkamah Agung (MA) tidak berwenang melakukan pengawasan tersebut. “Jika terkait